Halo teruntuk kamu yang disana,
sulit ku jangkau karna aku menahan rasa.
Terpisah jarak memang tidak mudah,
namun dulu itu tidak jadi masalah.
Lalu sekarang kemana?
mengapa seolah-olah rasa itu sirna?
Keasingan ini terus saja merajalela,
sedangkan aku ingin kau selalu ada.
Namun aku bisa apa?
Meski rindu, aku bisa apa?
Selasa, 22 Oktober 2019
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar